Senin, 19 September 2011

pkn bab 2


BUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANI
Demokrasi berasal dari ahasa yunani “ demokratia “ yang terdiri dari dua kata yaitu demos = rakyat dan kratos = kekuatan / pemerintah. Jadi demokrasi adalah kekuasaan rakyat / suatu bentuk pemerintahan negara dngan rakyat sebagai pemegang kedaulatan.
Unsur dari rule of low :
1. Pengakuan hak asai
2. Pemisahan atau pembagian kekuasaan (trias politica)
3. Pemerintahan menuru hukum
4. Peradilan administrasi dalam perselisihan
Ketentuan rule of low menurut hukum :
- Supremasi hukum dalam arti hukum lebih utama dari kekuasaan
- Kedudukan yang sama dihadapan hukum ( equality before law )
Prinsip – prinsip budaya demokrasi :
1. Partisipasi efektif
2. Perssamaan suara
3. Pemahaman yang jelas
4. Pengawasan agenda
5. Pencakupan orang dewasa
Asas pokok demokrasi :
- Pengakuan partisipasi rakyat dalam pemerintahan
- Pengakuan hakikat dan martabat manusia
Demokrasi pancasila adalah pemerintahan yang berkedaulatan rakyat yang didasari Ketuhanan Yang Maha Esa, menjunjung tinggi kemanusiaan yang adil dan beradap, menjaga persatuan yang ertujuan meniptakan keadilan agi seluruh rakyat indonesia yaitu demokrasi yang diayati bangsa indonesia yang dijiwai dan diintegrasikan oleh nilai – nilai luhur pancasila.
Prinsip – prinsip demokrasi pancasila :

a. adanya persamaan
b. Adanya keseimbangan antara hak dan kewajiban
c. Adanya kebebasan dalam bertanggung jawab
d. Mengutamakan persatuan
e. Bersifat kekeluargaan
f. Mewujutkan rasa keadilan sosial
g. Menjunjung tinggi tujuan dan cita – cita nasional
Ciri – ciri demokrasi :
1. Menyelesaiakn perselisihan dengan damai dan secara melembaga
2. Menjamin terselenggaranya perubahan secara damai dalam suatumasyarakat yang sedang beruah
3. Menyelenggarakan pergantian pimpinan seara teratur
4. Membatasi pemakaian kekerasan sampai minimum
5. Mengakui seta menganggap wajar adanya keanekaragaman
6. Menjamin tegaknya keadilan
Masyaraka madani adalah masyarakat yang menjunjung tinggi nilai – nilai, norma dan hukum yang ditopang oleh penguasaan iman, ilmu, dan teknologi yang berperadaan.
Ciri – ciri masyarakat madani :
1. Menjunjung tinggi nilai – nilai, norma dan hukum yang ditopang oleh penguasaan iman, ilmu, dan teknologi.
2. Mempunyai peradaan yang tinggi
3. Megedepankan kesederajatan dan transparasi
4. Kehidupan yang toleran, menghargai pluralisme, dan musyawarah.
Pemilihan umum adalah sarana pelaksanaan kedaulatan rakyat dalam NKRI yang berdasarkan panasila dan Uud RI tahun 1945.
Asas pemilihan umum menurut UU No. 12 tahun 2003 :

1. Langsumg
2. Umum
3. Bebas
4. Rahasia
5. Jujur
6. Adil

Pemilihan umum dapat dilakukan dengan dua cara :
1. Cara lansung : rakyat secara langsung memilih wakil – wkilnya yang akan duduk dibadan – badan perwakilan rakyat.
2. Cara bertingkat : rakyat memilih dulu wakilnya ( senat ), kemudian wakilnya itulah yang akan memilih wakil rakyat yang akan duduk dibadan – adan perwakilan rakyat.
Macam sistem pemilihan umum :
a. Sistem distrik
b. Sistem proporsional
c. Sistem gaungan
Perilaku budaya demokrasi dalam kehidupan demokrasi :
1. Menjunjung tinggi persamaan
2. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajian
3. Memudayakan sikap bijak dan adil
4. Membiasakan musyawarah munfakat dalam mengambil keputusan
5. Mengutamakan persatuan dan kesatuan nasional.

0 komentar:

Posting Komentar